Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2019

Mengenal KODE KODE PADA PESTISIDA Sunda Version

Gambar
KODE-KODE DINA PESTISIDA Seueur produk pestisida (insektisida, herbisida, fungisida, Oge pestisida nu lianna) sareng ZPT (Zat Pengatur Tumbuh) nu aya di pasaran nganggo merek dagang anu rupi-rupi.        Upami diperhatoskeun produk2 pestisida sareng  ZPT nu aya di toko2 pertanian nganggo rupi2 formulasi nu diserat nganggo kode2 tertentu mangrupi singkatan huruf kapital sapertos EC, SC,SL, WP, WG, GR, D, jst. Unggal bahan aktif pestisida mibanda daya larut anu rupi2. Karakteristik daya larut sareng target pasar anu janten pertimbangan perusahaan produsen pestisida dina ngaracik ( memformulasikeun) hiji bahan aktif janten produk anu siap dipasarkeun. Unggal formulasi hiji produk pestisida, tinangtos mangaruhan kana cara aplikasi sareng tata cara teknik pencampuran pestisida.        Contona aya produk anu nganggo merek dagang sami nu di produksi ku hiji perusahaan diical nganggo formulasi nu benten, nyaeta: Regent 50 SC, Regent 80 WG, sareng Regent 0,3 GR. Kumargi formul

Bonsai Kelapa menjadi Trend Kekinian Kaum Milenial

Gambar
# Refresh of BONSAI KELAPA  (Materi Kuliah Malam #1 23 Januari 2019) Bonsai Kelapa kini menjadi trend kekinian di kalangan pecinta tanaman hias khususnya kaum milenial, hal ini bisa kita lihat dari semakin banyaknya grup/komunitas/Liputan baik media cetak atau media elektronik yang membahas mengenai bonsai kelapa ini. Natakalapa adalah Salah satu Komunitas Penggemar dan Perajin Bonsai Kelapa yang ikut meramaikan tren bonsai kelapa ini dari sekian banyak group dan komunitas yang ada di Indonesia. Daya tarik Bonsai Kelapa yang unik menjadikan setiap mata yang memandangnya terpikat dan tak jarang berakhir dengan keracunan karena terkena virus bonsai kelapa. Tanda tanda orang yang terkena virus bonsai kelapa dimulai dengan kepala yang sering menengok ke atas ketika dijalan melihat pohon kelapa hehehe...dan tahapan ini pernah saya alami ! kemudian tangan terasa gatal gatal jika tidak menyayat bahan bonsai kelapa Untuk mengobati orang yang sudah terserang virus bonsai

6 Manfaat Kelapa Merah untuk Kesehatan Tubuh Manusia

Gambar
6 Manfaat Kelapa Merah untuk Kesehatan Tubuh Manusia Kelapa merah? Eit, jangan bingung dulu. Kelapa merah di sini maksudnya adalah kelapa hijau yang seperti biasa kita temui namun dengan semburat merah agak keunguan pada bagian ujungnya. Kelapa jenis ini juga kerap disebut dengan degan wulung. Seperti kelapa pada umumnya kelapa merah juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan baik air maupun daging buahnya. Hal ini didukung oleh berbagai kandungan nutrisi dan senyawa penting yang terkandung pada kelapa merah diantaranya glukosa, sukrosa, alanin, arginin, pantotenat, riboflavin, tanin, sistin, alin, biotin, dan fruktosa. Berikut beberapa manfaat kelapa merah atau  manfaat degan wulung  bagi kesehatan: 1. Baik untuk kesehatan pencernaan Kelapa merah memiliki sifat menenangkan sehingga dapat menjadi pilihan tepat dalam mengatasi berbagai gangguan atau masalah pencernaan. Selain itu konsumsi air kelapa merah juga dapat memberi asupan elektrolit esensial yang dip